Selasa, 21 Juni 2016

Trioplan f2.8 / 100 Meyer - Optik Titanium Berlapis Emas

REVIEW PRODUCT
Lensa Reinkarnasi

Trioplan f2.8 / 100 Meyer - Optik Titanium Berlapis Emas
Jerman selama ini terkenal sebagai negara asal perusahaan pembuat optik lensa terkenal di dunia. Sebut saja Leica dan Zeiss dua merk terkenal di dunia optik

Kini salah satu merk terkenal di dunia optik lensa sejak tahun 1896 kembali hadir mewarnai persaingan pembuat lensa berkualitas di dunia, adalah Meyer Optic Goerlitz yang merupakan salah satu nama besar di Jerman dalam hal pembuatan lensa yang terkenal ketajamannya hadir dengan produk-produk lensa berkualitas. Setelah sempat menghilang pada tahun 1991, merk ini kembali dihidupkan oleh Globell Deutschland pada tahun lalu.
Dan kini telah ada beberapa produk mereka yang hadir di pasaran tentunya dengan jaminan kualitas Made in Germany.
Kembali Hadir Sebuah lensa fenomenal yang dikenal juga sebagai 'soap bubble bokel lens', sebutan lensa ini disebabkan desain lensa yang begitu unik sehingga mampu menghadirkan bokeh cantik mirip gelembung sabun di foto yang dihasilkannya


Hanya 100 unit titanium dengan 10 lensa berlapis emas yang akan tersedia.


Kalau mau Tahu Spesifikasinya Klik disini, Lens Trioplan




Tidak ada komentar:

Posting Komentar