Senin, 22 Juni 2015

Pencahayaan Photography



Beragam kualitas cahaya dari ketika matahari terbit hingga matahari terbenam.
keseimbangan antara highlight dan shadow merupakan salah satu efek yang timbul dari mempertimbangkan arah pencahayaan

Terdapat dua cara pencahayaan pada fotografi :
Available lighting (ambient) :
Definisi Available lighting adalah pemotretan dengan memanfaatkan cahaya yang tersedia, natural / room light
Artificial lighting :
Pemotretan menggunakan cahaya yang sengaja ditambahkan seperti penggunaan flash, strobist, studio light, dll

Oval Light :
Posisi lighting berada di 3/4 object, adalah sedikit bagian bayangan pada bagian belakang objek
Side Light :
Posisi lighting tepat di samping objek, adalah bayangan pada setengah objek pada sisi yang lain objek yang difoto
Rim Light :
Posisi berada dibagian belakang dengan sudut 1/4 objek, adalah bagian depan gelap sehingga akan terjadi garis pada objek
Back Light :
Berada tepat dibelakang objek, yang bagian depan sepenuhnya akan terlihat gelap, namun dibagian belakang terlihat garis yang sangat jelas
Front Light :
Lighting yang berada tepat di depan objek, yang bagian depan akan mendapat cahaya yang penuh




Biasanya Sang penghuni rumah, bidadarimu, bisa lebih menata-nya 



Cobalah trik ini
Cara menggunakan kartu untuk meningkatkan cahaya hingga membuat pencahayaan secara keseluruhan nampak lebih baik.
Sementara beberapa cahaya menembus langsung melalui kartu menyebar dari depan.



By Dustin Diaz (Nikon D700 | 200mm(ƒ/2.0G) ƒ/2.0 | ISO 500 | 1/25s — VR(Normal) tripoded.)


cahaya yang mengelilingi



Asap pada latar belakang
distorsi
kotak cahaya
— di www.camera.co.id.




Set studio pencahayaan dengan semudah mungkin : pengaturan sederhana untuk hasil yang maksimal
Pelajari cara untuk mengambil potret memikat menggunakan lampu studio lebih sedikit.
Panduan cepat ini menunjukkan cara mengatur potret Anda pencahayaan sepotong demi sepotong.

 


latar salju yang begitu soft 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar